Bangunan-bangunan candi sebagian besar berada di wilayah Kabupaten Sleman merupakan hasil budaya abad VIII ā X Masehi (masa klasik) mencerminkan karya arsitektural yang monumental. Candi-candi dan arca yang terkait dengan bangunan tersebut bercorak Hindu ā Buddha, hal ini menunjukkan adanya pengaruh sosial ā budaya dan terutama religi dari India pada masa klasik. Melaui buku ini dā¦