Text
7 Misi Rahasia Sophie
Ini adalah cerita Marko, cowok broken home yang sedang membenci dunia.
Marko:
"Gue nggak pernah ngerti sama orang-orang yang eksis di sosial, apalagi yang sampai posting-posting video di YouTube. Buat gue, mereka itu egois dan narsis, cuma mentingin tampang. Masalahnya, Sophie malah nyuruh gue videoin dia buat misi-misi rahasia apaan lah di YouTube. Terus, gue mesti gimana?"
Serta sahabatnya, Sophie, gadis ceria yang menyimpan sebuah rahasia besar dan mengemban tujuh misi.
Sophie:
"Marko sering banget bilang kalau orang-orang di dunia maya itu egois. Padahal, dia sendiri suka lupa mikirin orang lain. Makanya, gue mau bikin 7 Misi Rahasia Sophie! Gue pengin buktiin ke dia, kalau YouTube bisa dipake buat nolong mereka yang ngebutuhi...
Tidak tersedia versi lain